vidiarini

About anything worth sharing...

Lessons from Warren Buffett

Beberapa pelajaran menarik dari Warren Buffett

Warren Buffett adalah salah satu orang terkaya saat ini dan dia terkenal karena jiwa sosialnya yang tinggi, saat ini dia telah menyumbangkan sekitar US$ 31 M untuk kegiatan sosial.

Berikut adalah beberapa hal menarik dalam hidupnya:

1. Dia membeli saham investasi pertama kali pada usia 11 tahun dan dia katakan itu sudah terlambat! - Ajarkanlah anak anda berinvestasi sejak dini.
2. Dia membeli sebuah ladang kecil pada usia 14 tahun dari hasil mengantar koran. - Sesuatu bisa dibeli dengan sedikit tabungan jadi ajarkanlah anak-anak anda untuk memulai sebuah bisnis.
3. Dia tetap tinggal di rumahnya yang hanya mempunyai tiga kamar dan sudah ia tempati sejak menikah 50 tahun yang lalu. Dia katakan: saya memiliki segalanya di rumah ini. - Jangan membeli segala sesuatu yang tidak benar-benar anda butuhkan, dan ajarkanlah anak anda berpikir demikian.
4. Dia menyetir sendiri mobilnya kemana saja dia pergi dan dia tidak menggunakan sopir pribadi maupun bodyguard. - Jadilah dirimu sendiri.
5. Dia tidak pernah mengendarai jet pribadinya, meskipun ia memiliki perusahaan jet terbesar di dunia. - Selalu berpikirlah cukup dengan apa yang kau miliki.
6. Perusahannya, Berkshire Hathaway, memiliki 63 anak perusahaan. Dia hanya menulis 1 surat tiap tahun untuk para CEO-nya, memberikan mereka target tahun tersebut. Dia tidak pernah mengadakan rapat atau memanggil mereka. - Letakkanlah orang yang tepat pada posisinya.
7. Dia hanya membuat 2 peraturan untk CEO-nya: 1. Jangan habiskan uang pemegang saham. 2. Jangan lupa peraturan no.1. - Buatlah suatu target dan buat mereka fokus dengan target tsb.
8. Dia tidak memiliki pergaulan kelas atas. Dia tidak menenteng-nenteng handphone dan laptop. Dia menghabiskan waktunya makan popcorn dan menonton TV di rumah. - Jangan mencoba untuk pamer, sekali lagi jadilah diri sendiri.

Nasehat Warren Buffett untuk anak-anak muda:
Jauhkan dirimu dari pinjaman atau kartu kredit dan berinvestasilah dengan apa yang kau miliki serta ingat:
1. Uang tidak menciptakan manusia, manusialah yang menciptakan uang.
2. Hiduplah sederhana sebagaimana dirimu sendiri.
3. Jangan melakukan apapun yang dikatakan orang, dengarkan mereka tapi lakukan apa yang baik saja.
4. Jangan memakai merk, pakailah yang benar-benar nyaman untukmu.
5. Jangan habiskan uang untuk hal-hal yang tidak benar-benar penting.
6. Jika itu telah berhasil dalam hidupmu, berbagilah dan ajarkanlah pada orang lain.

Orang yang berbahagia bukanlah orang yang hebat dalam segala hal, tapi orang yang bisa menemukan hal yang sederhana dalam hidupnya dan merasa cukup dengan hal sederhana tersebut.

Tips n Tricks for TOEFL Takers

Tips n Tricks for TOEFL Takers-the swift ones!


Basically there are 2 kinds of TOEFL takers, those who are already good at English and those who are not, this posting will be most beneficial for the latter group, especially to boost their score in the structure section (because the listening section needs a lot of practice and can not be improved overnight, and the reading section needs more patience than skills).

Here are the tips n tricks:

1. TOEFL is the most famous test to measure English proficiency, so there are so many books out there that you can buy for your preparation. Having a book is a must (well, borrowing it is also OK), choose the one that is published by reputable ELT (English Language Teaching) book publisher, the only problem is usually the whole content of the book is in English, if your native language is not English then it is probably better to buy TOEFL preparation book which is written in your native language.

2. TOEFL materials are just a set of rules, therefore the only key to succeed is by memorizing those rules, as simple as that. You will probably disagree with me now, but let us look at one of the problems in TOEFL below:

If I go to the shop, I ... you a candy.
a. will buy
b. would buy
c. am buying
d. would have bought

The answer to that problem is of course: a. will buy, because the formula is: If + V1, V1
So, whenever there is a problem with similar pattern, you can always refer to the formula.
TOEFL materials are always like that, from year to year, so once again, you just need to memorize the formulas.

3. Don't bother yourselves by memorizing new words and their meaning because there are zillions of words, and if you're lucky you can only memorize around a hundred of them, so there is only a very slim chance that the words you memorized are the words that are tested on the TOEFL. Furthermore, once you memorize the formula, you don't need to memorize the rest, including the vocabs. Just look again on the example from the second point, you may not know the meaning of each and every single of the word, but since you know the formula, you can still answer the problems correctly.

Well, these are the tips and the tricks that my students always find useful, I hope you find it that way too. Have a nice test! ;)

About Me

My photo
Semarang, Indonesia
I'm just one of the zillions people on the net sharing anything I consider worth sharing...